Kick Off Program Mal Nutrisi di Kota Sabang

Kick Off meeting yang merupakan launching pelaksanaan program kemitraan antara Pemko Sabang dan Unicef pada tanggal 22 Januari 2019 di Aula Bappeda Kota Sabang.

Pertemuan ini dihadiri oleh seluruh SKPK se- Kota Sabang, Eksekutif dan Legislatif Kota Sabang, Aparatur Gampong, Komunitas, dan Media.

Pertemuan di lakukan untuk memberikan gambaran awal tentang kegiatan program yang akan dilakukan oleh Unicef bersama dengan Pemko Sabang untuk mengentaskan isu malnutrisi ibu dan anak& Stunting. Serta membagun komitmen awal untuk mendapatkan dukungan dari semua stakeholder agar pelaksanaan program ke depannya berjalan dengan lancar.

 

 

Photo by HusniHafdiana

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *